Dan yang terpenting adalah bagaimana kau bisa menerima
Adalah bagaimana kau bisa menyadari perbedaan niscaya
Adalah bagaimana kau mampu menerima pengetahuan
Adalah bagaimana kebenaran melangkah dalam jalannya
Bahwa segala kemunafikan tak akan mendapat tempat disetiap sudut kehidupan
Bahwa yang mati adalah hidup Dan yang hidup telah mati
Aku merindu pada kaki-kaki basah
Pada hujan yang teramat dingin
Pada ketiadaan masa depan
Berdiri
Komentar
Posting Komentar